Potensi Industri

Ayo Dukung BUMDES IMS Songgom Lor di Festival Desa Lestari 2020

Selamat berakhir pekan.. Mohon bantuannya yah, BumDes Insan Mandiri Sokadana ( IMS ), Rumah Pengolahan Sampah Plastik. Desa Songgom Lor Kecamatan Songgom Brebes akan mewakili Kabupaten Brebes dalam Lomba Festival Desa Lestari (FDL) Tahun 2020 Tingkat Provinsi Jawa Tengah. Jangan lupa LIKE dan Dukungan Serta Do’anya yah… Untuk Kabupaten Brebes lebih maju!!! #BumdesIMSSonggomLor #GuyubRukunKecamatanSonggomIstimewa

Kunjungan Tim dari Sekretariat Kabinet RI , Aston Sidauruk ,MAP beseta rombongan di dampingi Tim Dinpermades , Iwan Setiawan dan Tim Kab Brebes di Desa Songgom Lor Kec Songgom Kabupaten Brebes dalam rangka memperoleh data pelaksanaan Dana Desa dan memonitor kegiatan BumDes IMS.

Dalam kegiatan tersebut Kades Songgom Lor , Imam Subkhi dan Ketua BumDes IMS , Wachid menyampaikan dan memaparkan tentang kegiatan Dana Desa khususnya BumDes di Songgom Lor yang bergerak diantaranya usaha Pasar Desa dan Pengolahan Sampah yang telah berjalan dengan cukup baik. Camat Songgom Nur Ari MSi yang turut hadir mendampingi Tim tersebut sangat mendukung …

Kunjungan Tim dari Sekretariat Kabinet RI , Aston Sidauruk ,MAP beseta rombongan di dampingi Tim Dinpermades , Iwan Setiawan dan Tim Kab Brebes di Desa Songgom Lor Kec Songgom Kabupaten Brebes dalam rangka memperoleh data pelaksanaan Dana Desa dan memonitor kegiatan BumDes IMS. Selengkapnya »

BUMDES IMS Desa Songgom Lor Menuju Desa Lestari 2020

Songgom (songgom.brebeskab.go.id) – Festival Desa Lestari 2020 adalah ajang promosi dan pengenalan kepada para pihak yang lebih luas mengenai Potensi Desa dan kegiatan Pemberdayaan Ekonomi Desa. Tujuannya agar semakin terbukanya kesempatan seperti pasar (konsumen), investor, terbentuknya kolaborasi dengan pihak lain dalam upaya desa yang lebih maju dan mandiri.   Festival Desa Lestari ini juga bagian …

BUMDES IMS Desa Songgom Lor Menuju Desa Lestari 2020 Selengkapnya »